Cara Menambah RAM Android? Berikut penjelasannya!

Cara Menambah RAM Android? Berikut penjelasannya! - Cara menambah Ram pada Android? Untuk para mastah Teknologi pastinya ini akan terdengar seperti lelucon, karna pada nyatanya untuk menambah RAM pada sebuah smartphone itu mustahil untuk dilakukan, berbeda dengan RAM yang ada pada PC yang dapat kita upgrade dengan cara menambahkan komponen RAM ke slot yang tersedi di dalam CPU.

RAM adalah konponen atau perangkat keras yang ada pada Android maupun PC, jika kalian membaca tentang Cara Menambah Ram Android menggunakan aplikasi sepertinya itu tidak benar, aplikasi adalah perangkat lunak yang mampu mengoprasikan perangkat keras namun bukan untuk menambah kapasitas RAM yang telah ditetapkan.

Cara Menambah Ram Android menggunakan aplikasi

Coba kalian dalami pemahaman tentang Software dan Hardware agar kalian bisa lebih mengerti tentang hal ini. RAM tentu sangat berfungsi pada Android dan berguna untuk menyimpan segala aktifitas aplikasi yang kita jalankan atau operasikan, semakin banyak aplikasi yang kita jalankan maka akan semakin terpakai kapasitas RAM yang ada.

Contoh:

Kita memiliki Android dengan RAM 512 Mb dan kita menjalankan beberapa aplikasi seperti BBM, Whatsapp, Line, Facebook, dan Launcher maka kapasitas RAM akan berkurang tentunya. Umpamanya:

  • BBM memakan RAM 100MB
  • Whatsapp memakan RAM 100MB
  • Line memakan RAM 100MB
  • Facebook memakan RAM 100MB

Maka sisahnya adalah 112 MB kapasitas RAM yang tersedia, jika kalian memaksakan untuk menjalankan aplikasi lagi maka akan semakin berkurang kapasitas RAM yang tersedia dan inilah yang mengakibatkan Android terasa sangat lambat atau lag.

Baca JugaCara Dapat Akses Root Tanpa Root Android
Baca Juga: Cara Tetap Play Vidio Yotube Dalam Mode Background
Baca JugaBerikut Perbedaan CMD dan TWRP Pada Android

Game dan RAM

Dampak game terhadap RAM sebenarnya tidak terlalu berpengaruh pada kinerjanya, bermain Game jika mengalami Lag itu terjadi karna 2 hal yaitu, chipset yang digunakan pada Android dan kapasitas RAM yang penuh. Chipset menggunakan Octacore akan tetapi RAM penuh atau terlalu banyak aplikasi yang berjalan maka bermain game akan terasa Lag begitu juga sebaliknya.
Previous
Next Post »